Renungan
![Semangat Bersama Tuhan Semangat Bersama Tuhan](https://i0.wp.com/ygkis.org/wp-content/uploads/2024/02/GKIS-800-x-600-px.png?fit=640%2C480&ssl=1)
Semangat Bersama Tuhan
Yesus Kristus tetap sama, baik kemarin maupun hari ini dan sampai selama-lamanya.
(Ibr.13:8)
Tuhan tidak pernah berubah dalam menyatakan kasih-Nya kepada kita sekalipun kita dapat berubah kasih kepada-Nya.
Kesetiaan Tuhan dalam mengasihi kita juga tidak bergantung pada diri maupun situasi yang kita jalani.
Tuhan selalu mengingat akan setiap janji-Nya karena Tuhan setia mengasihi kita di dalam keadaan apapun.
Jika Tuhan setia mengasihi dan menyertai kita maka kita pun mau terus menerus berjuang untuk setia beriman serta mengikut-Nya sampai akhir hidup kita.
Selalu percaya dan hidup berpengharapan hanya kepada Tuhan.
Lukman Halim
0
Tags :